Jenis Olahraga Air Yang Seru

Jenis Olahraga Air Yang Seru

Jenis Olahraga Air Yang SeruJenis Olahraga Air Yang Seru – Olaharaga merupakan suatu kegiatan yang dapat di lakukan untuk menyehatkan tubuh maupun juga untuk menyehat. Selain kegiatan ini banyak di gemari oleh banyak orang. Olahraga juga memiliki beberapa jenis yang dapat di lakukan oleh banyak orang. Kegiatan ini juga memiliki beberapa jenis yaitu olahraga darat, air,dan juga udara.

Salah satu olahraga yang sering di gemari ia lah olahraga yang bersifat di air. OLahraga yang besifat di air. Kegiatan ini banyak sekali di gemari oleh para pencinta olahraga di karenakan bersifat olahraga di dalam air. Selain itu olahraga di dalam  air juga banyak sekali memiliki ragam jenis nya yang bersifat sesuai dengan aturan -aturan nya. Di lansir dari laman paddlesweep.

Berikut salah satu jenis olahraga dalam air yang dapat kita lakukan sebagai berkut.

Renang

Jenis olahraga air paling umum, di mana Anda menggerakan tubuh menggunakan tangan dan kaki untuk dapat melintas di dalam air. Kebanyakan orang biasanya melakukan olahraga ini sebagai kegiatan rekreasi dan bersenang-senang.

Akan tetapi bukan berarti renang tak memiliki manfaat. Jika Anda melatihnya dengan tepat dan rutin, tentu renang bisa memberikan dampak baik bagi kesehatan.

Adapun manfaat renang di antaranya menjaga kesehatan paru-paru dan kardiovaskular, menurunkan berat badan, meningkatkan suasana hati, dan masih banyak lagi.

Renang Indah

Sedikit berbeda dari sebelumnya, renang indah atau di kenal juga dengan sebutan synchronized swimming merupakan jenis olahraga air yang di lakukan secara beregu, trio, atau tunggal.

Olahraga ini adalah perpaduan antara renang, tari, dan senam di mana Anda memerlukan kekuatan fisik, keluwesan, serta keindahan nilai seni dalam gerakannya. IBCBET 888

Jenis Olahraga Air Yang Seru

Selancar (Surfing)

Contoh olahraga air berikutnya adalah selancar atau surfing. Ini merupakan olahraga yang tergolong cukup ekstrim sehingga memerlukan keterampilan tersendiri.

Saat melakukannya, terdapat dua gerakan dasar yang perlu Anda kuasai yaitu mengayuh dan berselancar.

Gerakan tersebut di ketahui dapat melatih kekuatan bahu, tulang belakang, serta tubuh bagian bawah.

Jika Anda tertarik dan memang menyukai tantangan, mungkin jenis olahraga air ini bisa Anda coba. Namun tentu saja dengan arahan dari seorang profesional ya.

Arung Jeram

Lalu, ada pula arung jeram. Jenis olahraga air di lakukan secara beregu dengan jumlah 4 orang peserta dan seorang pemandu.

Arung jeram meliputi unsur olahraga sekaligus petualangan dan rekreasi dengan menggunakan sebuah boat karet dan dayung di sungai yang memiliki aliran cukup kencang.

Untuk melakukannya, di perlukan kekompakan untuk dapat melewati berbagai rintangan di sungai, terlempar dan berputar ke sana kemari, hingga akhirnya mencapai titik tujuan.

Maka dari itu, jangan lupa untuk selalu memakai alat pelindung untuk meminimalisir benturan ketika perahu terbalik ya.

About the Author

You may also like these